Hazard Bintang di Lapangan Hijau, juga Cekatan Bermain FIFA 15

Eden Hazard Surprises Chelsea Fans with Game of FIFA 15 on Stamford Bridge Pitch

Editor : Ismail Gani
Translator : Novita Cahyadi


Hazard Bintang di Lapangan Hijau, juga Cekatan Bermain FIFA 15
Eden Hazard bermain game dengan tiga pendukung Chelsea, dan selebrasinya setelah menang 4-2 di FIFA 15 (Foto2: MailOnline)

EDEN HAZARD memberikan kejutan kepada tiga pendukung Chelsea, belum lama ini, ketika bintang timnas Belgia ini berada di Stamford Bridge untuk bermain game FIFA 15.

Tiga pendukung Chelsea sedang asyik bermain game, dengan sebuah televisi layar lebar yang ditaruh di tepi lapangan dan mereka duduk di tribun penonton.

Bintang Chelsea ini mendadak keluar dari terowongan pemain sebelum berjabat tangan dan duduk untuk menantang ketiga teman barunya bermain game, seperti dilansir MailOnline.

Keterampilan mantan pemain sayap Lille bermain game tampaknya sama baiknya dengan kinerjanya bagi klub pada musim ini.

Mengomentari kejutan tersebut, pemenang kompetisi game Matthew Saunders berkomentar: "Saya pikir dia (Hazard) tidak terampil bermain game. Saya awalnya mengalah dan membiarkan dia menang duluan, tapi ternyata dia terampil bermain game. Dia jago juga main game."

Hazard, mengaku menikmati bermain game bersama ketiga teman barunya seraya menambahkan: "Benar-benar menyenangkan, dan saya berharap itu adalah kejutan menyenangkan buat mereka."

"Hari yang menyenangkan karena saya menang main game bola! Itu tidak mudah, tapi 4-2 adalah hasil yang baik bagi saya."

"Saya tidak tahu siapa pemain terbaik Chelsea di FIFA, pastinya bukan saya, itu sudah pasti. Mungkin saja para pemain muda Chelsea. Mereka banyak berlaga untuk timnas Prancis,
bisa jadi Loic Remy atau Kurt Zouma yang terbaik, keduanya lebih baik dari saya."

Pemain usia 23 tahun ini berharap Chelsea dapat melanjutkan awal yang brilian untuk musim 2014-15 di Liga Premier Inggris.

EDEN HAZARD gave three lucky Chelsea fans the surprise of a lifetime, recently, as the Belgian star stepped into the Stamford Bridge dugout for a game of FIFA 15.

The three fans were enjoying a special game themselves, with a large television gracing a section of the pitch as they played the popular video game.

Chelsea star Hazard popped out of the tunnel before shaking hands and sitting down to challenge his new friends to a game.

The former Lille winger's computer game skills would seem to be just as good as his form this season.

Speaking after the surprise, competition winner Matthew Saunders said: 'I think the game was a little be fixed. I'll let him have it as he's a half decent player. He's class.'

Hazard, who revealed he enjoyed playing FIFA with friends, added: 'It was really good fun, and I hope it was a good surprise for them.

‘It was a good day for me because I won the game! It wasn’t easy but 4-2 was a good result for me."

‘I don’t know who is the best FIFA player at Chelsea but it’s not me, that’s for sure. It’s probably one of the young guys. In France they play it a lot so maybe Loic Remy or Kurt Zouma are the best, but they will both be better than me.’

The 23-year-old will be hoping Chelsea can continue their brilliant start to the 2014-15 Premier League season.