Marinir TNI AL Terima 37 Tank Amfibi Buatan Rusia

Indonesian Marines Received 37 Amphibian Tanks Made in Russia

Reporter : Rizki Saleh
Editor : Ismail Gani
Translator : Novita Cahyadi


Marinir TNI AL Terima 37 Tank Amfibi Buatan Rusia
Foto: armyrecognition.com

Jakarta (B2B) - Pemerintah Rusia menyerahkan 37 tank amfibi untuk digunakan oleh pasukan Marinir yang diterima oleh Menteri Pertahanan Purnomo Yusgiantoro di Pusat Latihan Tempur Karang Tekok, Kabupaten Situbondo, Jatim, Senin.

Penyerahan Tank Amfibi BMP-3F itu dihadiri oleh Panglima TNI Jenderal Moeldoko, Kasal Laksamana Marsetio, Komandan Korps Marinir Mayjen (Mar) A Faridz Washington dan pejabat Kedubes Rusia.

Kepala Dinas Penerangan TNI AL Laksma Untung Suropati menjelaskan Tank Amfibi BMP-3F diproduksi oleh produsen senjata Kurganmashzavod sebagai realisasi pelaksanaan kontrak jual beli antara Kemhan RI dengan Rusia. Pada 11 Desember 2011 juga telah diserahkan tank serupa sebanyak 17 unit.

Jakarta (B2B) - The Indonesian Navy Forces received 37 amphibian tanks of type BMP-3F that had been purchased from Russia sometime ago, here on Monday.

The acceptance ceremony was held at the Combat Center Karang Tekok area, Situbondo, and was attended by defense Minister Purnomo Yusgiantoro, Military Chief General Moeldoko, Navy Chairman Admiral Marsetio and representatives from the Russian Embassy in Jakarta.

Navys spokesman Vice Admiral Untung Suropati stated that the tanks were produced by the Russian company Kurganmashzavod.