Messi Gagal Eksekusi Penalti, Tardelli Cetak Dua Gol untuk Brazil atas Argentina
Tardelli Double Secures Win for Brazil as Messi Misses from the Penalty Spot

Editor : Ismail Gani
Translator : Novita Cahyadi
Minggu, 12 Oktober 2014
Argentina mengguncang pada awal-awal pertandingan ketika Sergio Aguero melepaskan tembakan yang melenceng dari tiang gawang dan Angel Di Maria juga mengancam lewat drive-nya (Foto2: MailOnline)

Beijing (B2B) - Lionel Messi gagal mengeksekusi sebuah tendangan penalti pada babak pertama ketika Brasil sukses membungkam Argentina 2-0 dalam laga persahabatan "Superclasico" di Beijing hari ini.

Diego Tardelli menjadi pahlawan dengan borongan dua golnya untuk Brasil, ketika Messi gagal memanfaatkan peluang menyamakan kedudukan dari titik penalti pada pertandingan ini.

Tardelli yang adalah striker Atletico Mineiro berusia 29 tahun membawa Brasil unggul 1-0 pada menit 28, sebelum Messi nyaris menyamakan kedudukan lewat penalti halus yang nyaris memperdaya kiper Jefferson beberapa saat sebelum babak pertama usai, seperti dilansir Yahoo Sports.

Tardelli lalu menciptakan gol kedua pada babak kedua sehingga Brasil bisa mengembalikan kebanggaan setelah pada Piala Dunia tersingkir di semifinal justru ketika Argentina sukses mencapai final.

Argentina mengguncang pada awal-awal pertandingan ketika Sergio Aguero melepaskan tembakan yang melenceng dari tiang gawang dan Angel Di Maria juga mengancam lewat drive-nya.

Tapi Tardelli  yang justru memecah kebuntuan ketika dia menyambar bola muntah dengan tendangan voli yang lolos dari hadangan kiper Argentina Sergio Romero pada menit 28.

Superstar Brasil nyaris mengubah keadaan menjadi 2-0 namun bola hasil tendangannya malah melebar dari tiang gawang Argentina.

Pertandingan menjadi menghidup dan Argentina mendapatkan satu peluang emas untuk menyamakan kedudukan ketika Danilo dinyatakan melanggar Di Maria di kotak penalti. Para pemain Brasil bangkit marah dan mengepung wasit Tiongkok Fan Qi.

Messi tampaknya akan yakin sukses mengeksekusi tendangan penalti namun pemain terbaik dunia empat kali ini menembak bola terlalu dekat ke jangkauan kiper Brasil Jefferson, yang menepis bola dengan tangan kanannya untuk dibuangnya ke atas.

Ini adalah tendangan penalti gagal kedua dari ikon Barcelona dalam dua pekan terakhir, setelah dia juga gagal melakukannya untuk klubnya bulan lalu saat melawan Levante.

Filipe Luis dan Di Maria bergantian menciptakan peluang, sedangkan dari pihak Brasil tendangan bebas Oscar hampir membuat gol.

Namun kembali Tardelli berada di posisi tepat ketika dia menyambut umpan silang Oscar untuk membuat Brasil unggul 2-0 pada menit 64. Tardelli akhirnya digantikan oleh Kaka.


Beijing - Lionel Messi missed a first-half penalty as Brazil beat Argentina 2-0 in a fiercely contested "Superclasico" friendly in Beijing on Saturday.

Journeyman Diego Tardelli was the unlikely hero with his first two goals for Brazil as Messi fluffed his lines with a tame spot-kick at the Bird's Nest stadium.

Atletico Mineiro striker Tardelli, 29, put Brazil ahead on 28 minutes, before Messi curled his soft penalty attempt close to goalkeeper Jefferson just before half-time.

Tardelli was on target again in the second half as Brazil restored pride after the World Cup, when the hosts were hammered in the semis while Argentina reached the final.

Argentina were on top early in the match and Sergio Aguero fired an inviting chance over the bar before Angel Di Maria threatened with a drive from distance.

But it was Tardelli who broke the deadlock when he pounced on a loose ball and volleyed past Argentina goalkeeper Sergio Romero on 28 minutes.

Brazil superstar Neymar should have made it 2-0 shortly afterwards but after wriggling his way free on goal, he made a hash of his shot and the ball rolled harmlessly wide.

The game had come alive and Argentina got a golden chance to equalise when Danilo was judged to have fouled Di Maria in the box, prompting angry Brazilian players to surround Chinese referee Fan Qi.

Messi looked certain to bury the spot-kick but the four-time world player of the year shot too close to Brazilian 'keeper Jefferson, who dived to his right for a simple stop.

It was the Barcelona icon's second penalty miss in two weeks after he also miscued one for his club last month against Levante.

Filipe Luis and Di Maria had chances at either end as the second half started energetically, and Oscar went close with a free kick after Martin Demichelis chopped down Neymar.

But again Tardelli was in the right place at the right time as he nodded in Oscar's cross at the back post to give Brazil breathing space on 64 minutes. Tardelli was eventually replaced by Kaka, who drew a huge roar when he came on in the final minutes to end his prolonged spell in the international wilderness.

TERKAIT - RELATED